Kamis, 04 September 2014

APA ARTI NAMA CHRISTIAN ?

HAI PARA BLOGGER !!! 

ini pertama kali nya dalam hidup saya masuk ke dunia blog itupun karena ada tugas dari dosen mata kuliah kreativitas dan inovasi #sesuaijudul yang mengajarkan kami untuk mengembangkan jiwa kreatif kami yang telah lama tertidur lewat blog ini #lebaymaksimal

OKE itu sekelumit tentang latar belakang pembuatan blog ini  ..

Sekarang kita masuk ke  topik utama yang mungkin sudah cukup mainstream di kalangan anak sekolah , ABG , orang tua ataupun anak GALAU .....
Tentunya kalian sudah tau nama saya lewat heading entri blog ini ...YAP !! nama saya adalah christian dan ada sejuta misteri sehubungan dengan arti nama saya
Banyak orang penasaran sebenarnya apa sih arti namanya ? apa mungkin nama berhubungan dengan sifat / watak mereka ?? ato mereka harus mencari pasangan yang cocok dengan nama mereka ??
hal ini lah yang menjadi tugas pertama yang ingin dibahas oleh dosen kreatif saya di minggu pertama.

Sejarah pengambilan nama CHRISTIAN oleh kedua orang tua saya sebenarnya cukup singkat dan tidak jelas HAHAHAHA ,,,,kedua orang tua saya memutuskan untuk mematenkan nama christian dalam hidup saya karena nama itu ENAK didengar dan sederhana bagi mereka tanpa mempedulikan makna dari nama christian itu sendiri

CHRISTIAN  sendiri diambil dari christ (dalam bahasa yunani) yang berarti pengikut Kristus
Dalam bahasa dunia yang lain yaitu inggris , CHRISTIAN berarti diurapi...
Nah kalian sudah tau kan sekarang apa sih arti christian itu ?? EITSSS jangan langsung terkagum-kagum dulu.....dari 100 orang mungkin ada 105 orang yang mengira saya itu beragama Kristen sesuai dengan nama yang telah disematkan kepada saya sejak kecil itu.


Tapi pada kenyataannya saya beragama Buddha hehehe maap ya mengecewakan tapi itulah keanehan yang terjadi dalam hidup saya wkwkwkwk banyak orang yang langsung kebingungan , heran , pengen tau ataupun tidak peduli mendengar hubungan nama dengan agama saya sendiri terlebih lagi orang tua saya yang hanya tertawa saja mendengar kondisi yang saya alami itu...

Sebagai bonus dari entri pertama ini saya akan menambahkan sedikit lagi cerita seputar nama saya...
Saya berasal dari jambi dan bersekolah di SMP-SMA Xaverius Jambi nah disana saya akrab disapa tian atau PEKBU
pasti banyak orang yang langsung geli mendengar panggilan pekbu ini tapi sebenarnya PEKBU ini merupakan kependekan dari kata pendek buntel yang di hadiahkan oleh teman-teman masa SMP kepada saya karena di masa lalu saya itu pendek , gemuk , dan bulat HWAHAHAH *krik krik*

Nah blogger ... itu sejarah dan penjelasan singkat tentang nama saya CHRISTIAN...kunjungi terus blog ini dan sampai jumpa di posting selanjutnya
  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar